AMRT melaporkan laba bersih yang diatribusikan ke induk di kuartal III-2023 (Juli-September) Rp 578 miliar, naik 16% secara tahunan, tapi turun 31% secara kuartalan. Pencapaian ini di atas ekspektasi, seiring penjualan lebih lambat di kuartal III. Rekomendasi ...