Kontan Harian, 13 November 2023
JAKARTA. Perbankan terus menggenjot penyaluran rumah subsidi Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR). Harapannya, target penyaluran KPR FLPP tercapai.
Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tap ...