WASHINGTON. Perusahaan investasi milik Warren Buffett mengalami kerugian besar pada kuartal III-2023. Penyebabnya, sejumlah portofolio saham Berkshire Hathaway mengalami penurunan harga, termasuk saham Apple.
Melansir laporan Reuters, Minggu (5/11), Berkshire Hathaway Inc menc ...