Stabilitas politik sangat memengaruhi kondisi perekonomian suatu negara. Secara umum, sejumlah studi terdahulu menyebutkan, institusi politik menjadi tolok ukur keberhasilan pertumbuhan ekonomi suatu negara. Bagaimana kemampuan pemerintah memberikan keyakinan dan rasa aman bagi publik membaw ...