JAKARTA. Bisnis menara telekomunikasi masih menjanjikan. Hal ini terlihat dari kinerja apik PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL) atau Mitratel selama semester I-2023. Kinerja positif ini ditopang oleh pertumbuhan sewa menara sebagai kontributor utama bisnis ...