JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik di akhir perdagangan awal pekan ini, Senin (4/9). IHSG menguat 0,27% ke 6.996.75 hingga akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI).
Equity Research Analyst Phintraco Sekuritas, Alrich Paskalis Tambola ...