Kontan Harian, 26 Agustus 2023
NEW YORK. Perusahaan ekuitas swasta Roark Capital akhirnya jadi pemilik baru Subway. Nilai transaksi pembelian tersebut US$ 9,55 miliar, termasuk utang. Kesepakatan tersebut menandai berakhirnya penawaran yang berlarut-larut sejak Februari.
Reuters ...