Di usianya yang hampir menyentuh 80 tahun, kondisi kesehatan Raam Punjabi masih cukup prima. Bahkan hingga kini anak ketiga dari tujuh putra-putri pasangan Jethmal Tolaram Punjabi dan Dhanibhai Jethmal Punjabi ini masih aktif menjabat sebagai Komisaris Utama P ...