Kontan Harian, 15 Juni 2022
BEIJING. Raksasa investasi China, Hillhouse Capital telah kehilangan kilaunya seiring pengetatan aturan oleh pemerintah China terhadap sektor teknologi. Investasinya di saham teknologi, konsumen dan juga perawatan kesehatan telah turun dua digit.
Mengutip Bloomberg pada Selasa ...