Kontan Harian, 05 April 2022
JAKARTA. Setelah sempat tertinggal pada tahun lalu, saham-saham emiten BUMN mulai menjadi incaran investor. Selain karena kinerja keuangan yang kian membaik, sejumlah saham emiten BUMN juga memiliki valuasi harga yang cenderung murah.
Sejak awal tahun in ...