Kontan Harian, 30 Maret 2022
JAKARTA. Seiring transformasi digital terus dilakukan, perusahaan asuransi pun kini banyak berkolaborasi dengan perusahaan insurtech dalam memasarkan dan mengembangkan produk yang dimiliki. Ini pula yang menjadi strategi Mega Insurance yang memilih berkolabora ...