Kontan Harian, 27 Januari 2021
JAKARTA. Manajemen PT Radiant Utama Interinsco Tbk (RUIS) berharap kinerja sektor minyak dan gas bumi bisa membaik pada tahun ini. Meski masih dibayangi pandemi korona (Covid-19), emiten yang bergerak di jasa penunjang jasa migas tersebut yakin bisa mengantong ...